Perbuatan adalah Hal Yang Efektif untuk Pembelajaran Peserta Didik

Tidak dapat dipungkiri, perubahan perilaku tidak bisa dilakukan dilakukan secara tiba-tiba. Sebenarnya perilaku ini senada dengan istilah “akhlak”. Akhlak yang baik akan terbentuk dari iman yang kuat (aqidah, red), di mana iman ini harus dimantapkan dalam hati, diucapkan dengan lisan, dan diamalkan dengan perbuatan. Begitu juga dengan perilaku, didahului dengan pengetahuan yang baik, kemudian sikap yang baik, lalu muncul tindakan yang baik, sehingga membentuk perilaku yang baik pula. 

Untuk itu mari kita ajarkan anak-anak kita dengan berbagai pemahaman dengan berbagai metode agar mereka dapat menjadi anak yang sehat. Mendidik anak haruslah sabar dan dilakukan dengan pendekatan yang baik dan jika perlu berikan penjelasan secara mendalam disertai dengan contoh yang baik.

Perbuatan adalah hal yang efektif untuk pembelajaran peserta didik . Mengajari hal yang sangat mudah untuk kebaikan, Ibu Nurkhikmatul Mustakim Pembina IPM SMK Muhammadiyah Lebaksiu meneladani bagaimana menjaga kebersihan dan pola hidup sehat. Usai kegiatan Muswarah Daerah Ikatan Pelajar Muhammadiyah Kabuapaten Tegal. 

Meninggalan berbagai macam sampah yang berserakan. Melihat kondisi sampah yang menumpuk dimata Ibu Nunung biasa dipanggil anak anak IPM. dengan meringankan tangan ini dan hati ini " Saya melakukan tindakan yag menurut saya akan mengajari para peserta didik dan anggota IPM agar selaku menjaga kebersihan. dengan Cara membersihkan tempat dan membuang sampah pada tempatnya, tanpa saya harus menyuruh anggota IPM langsung bergegas mengikuti saya untuk membersihkan Sampah yang berserakan dan menumpuk.

Membuang sampah pada tempatnya merupakan perbuatan baik yang positif yang harus dijadikan sebagai suatu kebiasaan sehari-hari agar dapat menjadi teladan bagi orang lain

Sesungguhnya Allah Ta’ala adalah baik dan mencintai kebaikan, bersih dan mencintai kebersihan, mulia dan mencintai kemuliaan, dermawan dan mencintai kedermawanan. Maka bersihkanlah halaman rumahmu dan janganlah kamu menyerupai orang Yahudi.”  (HR. Tirmidzi) 

Oleh : Nurkhimatul Mustakim
Pembina IPM SMK Muhammadiyah Lebaksiu Kab Tegal. 


Perbuatan adalah Hal Yang Efektif untuk Pembelajaran Peserta Didik Perbuatan adalah Hal Yang  Efektif untuk  Pembelajaran Peserta Didik Reviewed by MAJALAH FAMUBA MUTU on Desember 31, 2017 Rating: 5

Tidak ada komentar

Post AD

home ads